Tag Archives: Reaksi Reduksi Oksidasi

Rangkuman Materi, 34 Contoh Soal Larutan Elektrolit & Non Elektrolit Berikut Pembahasan

Tidak mengalami ionisasi artinya zat non elektrolit hanya terjadi perubahan wujudnya saja tidak berubah menjadi ion. C6H12O6(s) → C6H12O6(aq) Memiliki Derajat Ionisasi (α) = 0. Karena mol mula-mula tidak ada yang terionisasi maka perbandingannya akan bernilai diantara 0 Contohnya : Gula (glukosa C6H12O6, sukrosa C12H22O11), Urea (CO(NH2)2), Alkohol (metanol (CH3OH), …

Selengkapnya