Contoh Soal Pedagang, Penguasa, Dan Pujangga Pada Masa Hindu-Budha Berikut Pembahasan Kelas 10
- India
- China
- Tibet
- Thailand
- Jepang
PEMBAHASAN :
Masa Hindu-Budha berlangsung cukup lama yaitu selama kurang lebih 12 abad. Kebudayaan Hindu-Budha di bawa oleh bangsa India yang melakukan hubungan perdagangan dengan China di kepulauan Indonesia. Beberapa bukti yang ditemukan adalah kerajaan tertua di Muarakaman, Kalimantan Timur, yaitu kerajaan kutai mendapat pengaruh yang sangat kuat dari kebudayaan India.
Jawaban A
- Rupadhatu
- Arupadhatu
- Svarloka
- Bhurloka
- Bhuvarloka
PEMBAHASAN :
Pada Candi bercorak Hindu setiap tingkatan memiliki makna sebagai berikut:
- Tingkatan dasar disebut Bhurloka (kaki candi): tempat mahluk hidup tinggal
- Tingkatan kedua disebut Bhuvarloka (bagian tengah candi): tempat manusia sedang disucikan
- Tingkatan atas disebut Svarloka (bagian puncak): melambangkan dunia Dewa
Jawaban C
- Bentuk candi lebih ramping dan menjulang tinggi
- Memiliki arca Dewa Trimurti
- Candi digunakan sebagai tempat penghormatan orang meninggal dan pemakaman raja-raja
- Pintu masuk candi menghadap ke Barat
Ciri-ciri di atas adalah ciri khas dari candi …
- Budha
- Hindu
- Prambanan
- Borobudur
- Stupa
PEMBAHASAN :
Ciri khas candi Hindu yaitu:
- Bentuk candi lebih ramping dan menjulang tinggi
- Bentuk ruangan candi kemungkinan segi empat dengan ukuran tidak terlalu lebar
- Memiliki arca Dewa Trimurti (Dewa Siwa, Dewa Wisnu, dan Dewa Brahma)
- Candi digunakan sebagai tempat menyembah Dewa, penghormatan orang meninggal dan pemakaman raja-raja
- Struktur candi terdiri dari toga bagian yaitu Bhurloka, Bhuvarloka, dan Svarloka
- Atap candi berbentuk Ratna (meruncing)
- Pintu masuk candi menghadap ke Barat
Jawaban B
- Seni bangunan
- Seni Rupa dan seni ukir
- Seni sastra dan aksara
- Sistem kepercayaan
- Makanan dan Pakaian
PEMBAHASAN :
Hasil akulturasi kebudayaan Hindu-Budha dengan kebudayaan Indonesia asli berupa:
- Seni pertunjukkan
- Seni bangunan
- Seni Rupa dan seni ukir
- Seni sastra dan aksara
- Sistem kepercayaan
Jawaban E
- Tempat pertapaan
- Penghormatan bagi orang meninggal
- Menggambarkan alam semesta
- Melambangkan penjaga
- Simbol ajaran Budha
PEMBAHASAN :
Bentuk akulturasi budaya salah satunya terlihat pada bangunan-bangunan keagamaan yaitu candi. Pada setiap bagiannya menggambarkan dan melambangkan simbol-simbol tertentu dengan makna yang mendalam. Seperti arsitektur pada bagian atas pintu candi selalu dihiasi kepala kala yang dikenal dengan banaspati yaitu lambing penjaga.
Jawaban D